0 Rating
Penulis | : | Kartika Rinakit Adhe |
Dibaca | : | 7 kali |
Bahasa | : | Indonesia |
Tema | : | Cerita Anak |
Format | : |
Buku cerita anak merupakan cerita yang narasinya sederhana namun bermakna kompleks. Kesederhanaan tersebut ditandai dengan kata yang dipilih dan gambar representative yang komunikatif. Buku cerita anak menggambarkan tentang kehidupan anak dalam keseharian. Buku cerita anak memiliki makna yang dapat mengembangakan bahasa, dan sosial emosional. Buku cerita ini mengajarkan anak untuk selalu bersikap baik kepada siapa pun.
Baca Buku