Bayu Suteja sangat gembira karena menerima hadiah istimewa. Hadiah ulang tahun dari ibunya. Kira-kira hadiahnya berupa apa ya teman-teman? Mengapa begitu istimewa? Buku ini disajikan dalam dua bahasa (Jawa dan Indonesia) dan dilengkapi dengan ilustrasi yang menarik. Baca Buku